Thursday, July 12, 2018

PROFIL M. KHALIQ, M.Pd.I

M. Khaliq 2002
M. KHALIQ, M.Pd.I atau  M. KHALIQ SHALHA lahir di Sumenep, 20 Juli 1984. Nama yang tertera di ijazah dan KTP-nya M. KHALIQ. Tambahan SHALHA di belakang diambil dari nama ayahnya, bermula dari inisiatif salah satu gurunya, Ustadz Ainol Fadlal Romli di Pondok Pesantren Annuqayah Latee Guluk-Guluk Sumenep untuk mempermudah membedakan beberapa nama santri yang mirip dengan namanya. Akhirnya nama itu populer di kalangan kawan-kawan santri seangkatannya. Dari itulah, dia suka menggunakan nama M. Khaliq Shalha sebagai nama pena sebagaimana yang tertera dalam bukunya yang telah terbit.
M. Khaliq dan Ana Zakiyatun Nisak 2018
Alamat: Tenggina Larangan Perreng Pragaan Sumenep 69465 HP. 085258858840 Blog: m-khaliq-shalha.blogspot.com FB. M Khaliq Shalha
Ayah: M. Shalha
Ibu: Rusniyah
Istri: Anisfatin
Wisuda Program Pascasarjana IAIN Sunan Ampel Surabaya 2011 bersama Keluarga (Ibu, Istri, M. Khaliq, Ayah dan Anak)
Anak: Ana Zakiyatun Nisak (27 Juli 2008), M. Zaim Muttaqin (27 Januari 2017).

Istri dan Anak 2018
Anak Tercinta, Ana Zakiyatun Nisak dan M. Zaim Muttaqin 2018
Jabatan : Guru Mata Pelajaran IPS dan Nahwu
Tahun Mulai Tugas : 15 Juni 2003
Status Kepegawaian : Guru Tetap Yayasan (GTY), SK: 29 / SY / 003 / SK / VI / 2003
NUPTK : 6052762663200003 (15 Juli 2007)
NPK : 7842000137087
NRG : 111002146007
Pangkat, Golongan/Inpassing : Penata Muda, III/a (30 Desember 2011), SK : B.II/3/15364
Tugas Tambahan : Pustakawan, Kepala Madrasah (2015-2020)

Pengalaman-Pengalaman

Pendidikan

Pendidikan Formal
MI  Miftahul Huda Larangan Perreng Pragaan Sumenep, lulus tahun 1996.
MTs Al-Wathan Larangan Perreng Pragaan Sumenep, lulus tahun 1999.
MA Keagamaan Annuqayah Guluk-Guluk Sumenep, lulus tahun 2002.
S1 Sekolah Tinggi Ilmu Keislaman Annuqayah (STIKA), Jurusan Mu’amalat (Hukum Ekonomi Syariah), lulus tahun 2006.
S2 Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Sunan Ampel Surabaya, Konsentrasi Pendidikan Agama Islam/Fiqih, lulus tahun 2011.

Pendidikan Nonformal
Masjid ar-Ridhwan Larangan Perreng Pragaan Sumenep, Belajar al-Qur’an, kitab Sullamut Taufiq dan Safinatun Najah di 1990-1999 diasuh oleh K. Mahfuzh Abu Shiri, 1990-1999.
Pondok Pesantren Annuqayah Latee 1999-2007.
Madrasan Diniyah Annuqayah Latee, lulus tahun 2002.
Orientasi Pendidikan Kampus (ORDIK) Sekolah Tinggi Ilmu Keislaman Annuqayah, 1-5 September 2002.
MAPABA (Masa Penerimaan Anggota Baru) PMII Pengurus Komesariat Guluk-Guluk di DKS Pangarangan Sumenep, 23-25 Oktober 2002.
PKD (Pelatihan Kader Dasar) PMII UIM Pamekasan & STIKA Guluk-Guluk Sumenep di Madrasah Siratul Islam Pordapor Guluk-Guluk Sumenep, 26-28 Februari 2003.
Pembinaan dan Teknis Pengelolaan Perpustakaan Pondok Pesantren oleh Kantor Arsip dan Perpustakaan Kab. Sumenep, di Hotel Sumekar Sumenep, 28-29 April 2008
Kursus Bahasa Inggris di Lembaga Pendidikan dan Kursus Development Education Centre (DEC) Pamekasan, 2008.
Diklat Keguruan Se-Madura dengan tema “Meningkatkan Kualitas Guru dalam Proses Belajar Mengajar” oleh Gerakan Intelektual Mahasiswa Islam Sumenep (GARMIS) Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Komesariat STKIP PGRI Sumenep di Gedung Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Sumenep, 19 April 2009.
ESQ Leadership Ttraining oleh Program Pascasarjana IAIN Sunan Ampel Surabaya, di Hotel Bandara Surabaya, 27-28 Juni 2010.
Pendidikan dan Latihan Profesi Guru (PLPG) Universitas PGRI Adi Buana Surabaya, tahun 2011.

Mengajar
Madrasah Diniyah Annuqayah Latee (MADAL), Guluk-Guluk Sumenep, tahun 2002-2007.
MTs Al-Wathan, Larangan Perreng Pragaan Sumenep, tahun 2003-2018
MA Al-Azhar, Kertagena Daja Kadur Pamekasan, tahun 2009-2018.
MI Al-Ihsan II/A, Larangan Perreng Pragaan Sumenep, tahun 2011-2018.
Kegiatan Belajar Mengajar di MTs Al-Wathan
Kegiatan Belajar Mengajar di MTs Al-Wathan
Organisasi
Ikatan Santri Putra Pantai (IKSPUP) PP. Annuqayah Latee Guluk-Guluk Sumenep (1999-2007). Rincian jabatan: Anggota tahun 1999-2001, Ketua tahun 2002, dan Penasehat tahun 2003-2007.
Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Komesariat Guluk-Guluk Sumenep (2002-2006). Rincian jabatan : Anggota tahun 2002, Pengurus Komesariat tahun 2003, dan eks Pengurus tahun 2004-2006.
Purpustakaan MTs Al-Wathan Sumenep, sebagai Kepala 2005-2015.
Gerakan Solidaritas Pemberdayaan Masyarakat (GSPM) Aliansi Pemuda Larangan Perreng Pragaan Sumenep, sebagai Pendiri dan Ketua Dewan Pembina 2015.
Gusdurian PC NU Sumenep, sebagai Anggota tahun 2015.
Kepala MTs Al-Wathan 2015-2020. Nomor SK: 17/E.01/YARA.TB/01/VII/2015 dengan tanggal terbit 08 Juli 2015.
Mengisi Sambutan pada Acara Isra Mi'raj di Halaman MTs Al-Wathan 2015
Forum Ilmiah
Bedah Buku Se-Madura Kapitalisme Pendidikan Karya Francis Wahono Penerbit Pustaka Pelajar Jogjakarta oleh OSIS MA Keagamaan Annuqayah, 3 Juli 2001, sebagai Peserta.
Seminar Sehari dengan tema ”Dampak Narkoba & Pornografi/Porno Aksi”  oleh Persatuan Purnawirawan Polri Wilayah Jawa Timur Cabang Sumenep di Gedung Nasional Indonesia (GNI), 17 Juni 2006, sebagai Peserta.
Seminar dan Lokakarya Penyusunan Rencana Kerja Madrasah (RKM) se-Induk KKM MTsN Sumenep, 25 Desember 2008, sebagai Peserta.
Dialong Peringatan Maulid Nabi dengan tema ”Internalisasi Nilai-nilai Maulid Nabi dalam rangka Meningkatkan Moralitas Remaja” oleh OSIS MA Al-Wathan, 23 Maret 2008, sebagai Pemateri.
Seminar Internasional dan Bedah Buku dengan Pemateri Prof. Dr. Wahbah Zuhaili (Guru Besar dari Syiria sekaligus penulis buku) oleh oleh Pesantren IAIN Sunan Ampel Surabaya di Gedung Self Acces Centre (SAC), Selasa, 15 Maret 2010, sebagai Peserta.
Seminar Pendidikan dengan tema ”Potret Pendidikan Indonesia di Era Globalisai antara Tantangan dan Harapan” oleh Organisasi Siswa Intra Sekolah (OSIS) MA Al-Wathan bersama Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) IDIA Prenduan, 18 Maret 2015, sebagai Pemateri.
Usai Mengisi Seminar Pendidikan di MA Al-Wathan 2015




Karya Tulis
Skripsi: Tinjauan Hukum Islam Tentang Kuis Berhadiah Via SMS: Studi Kasus di Radio Swara Karimata FM Pamekasan (Sumenep: STIKA, 2006).
Tesis: Konsepsi Fiqih Seksual ‘Abdullah Nashih ‘Ulwan: Studi Analisis tentang  Sistematika  Materi  Pendidikan Seks  untuk Anak dalam Kitab  Tarbiyatul Awlad   fil Islam   Pasal  Mas’uliyat   At-Tarbiyah  Al-Jinsiyah (Surabaya: IAIN Sunan Ampel, 2011).
Buku: (1) Nahwu Kontekstual: Upaya Akulturasi Tata Bahasa Arab-Indonesia (Sumenep: Al-Wathan Press, 2008). (2) Menjadi Umat Terbaik: Visi Keseharian Muslim Sejati (Tulungagung: Akademia Pustaka, 2018).
Buku Nahwu Kontekstual 2008

Buku Menjadi Umat Terbaik 2018
Beberapa artikelnya bisa dikunjungi di m-khaliq-shalha.blogspot.com dan mtsalwathansumenep.blogspot.com.

***
Sumenep, 12 Juli 2018


M. KHALIQ, M.Pd.I

No comments:

Post a Comment